Meskipun dalam kondisi pandemi Covid-19, Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMA Negeri 2 Kota Tangerang Selatan periode 2021-2022 tetap melaksanakan kegiatan-kegiatan dalam satu periode ini. Kegiatan-kegiatan tersebut tentunya menyesuaikan dengan situasi dan kondisi yang ada. Meskipun demikian, pada masa akhir kepengurusan, Pengurus OSIS wajib menyampaikan laporan pertanggung jawaban kinerja OSIS dalam satu periode tersebut di hadapan Majelis Permusyawaratan Kelas (MPK) dalam Sidang Umum MU-MPK. Dalam Sidang Umum MU-MPK akan dilaksanakannya pengesahan laporan pertanggungjawaban program kerja OSIS periode 2020-2021 dan pemilihan Ketua MPK periode 2021-2022 yang diawali dengan pemaparan visi dan misi serta program kerja inovasi Calon Ketua MPK, dan dilengkapi dengan sesi tanya jawab.
Seetelah melalui berbagai rangkaian proses pemilihan, berikut adalah hasilnya: